Background

Siklus Ekonomi

Anggota :
Novice Lebrie Sagilitany (25211246)
Arinda Pramesti (29211380) 
Rina Mardiani (26211221) 

Siklus ekonomi 4 sektor

Kali ini kami akan membahas mengenai hubungan antara pemerintah dengan rumah tangga.

Dalam siklus di atas dapat diketahui bahwa pajak mengalir dari rumah tangga ke pemerintah untuk keperluan oprasional, pembangunan, dll. Pemerintah memberikan upah, bunga, dan transfer payments (penghasilan non balas jasa). Pemerintah juga memberikan subsidi ke rumah tangga.

Contohnya :

1. Seorang pegawai negeri, menerima gaji setiap bulannya dari pemerintah, selain menerima gaji pegawai tersebut juga diharuskan untuk membayar pajak berupa pajak penghasilan. Saat pegawai tersebut sudah memasuki masa pensiun, dia masih mendapatkan upah atau gaji berupa penghasilan non-balas jasa.

2. Pemerintah menerbitkan obligasi. Lalu seorang bapak membeli obligasi pemerintah itu. Bapak itu akan mendapatkan bunga dari pembayaran obligasi tersebut.

Mata Kuliah Teori Ekonomi 1 - Dr. Prihantoro

Leave a Reply